Hari ini di bulan Nopember 2022, lagi duduk di dapur, sambil baca buku, natap ke luar jendela, dan tersadar wah tahun 2022 udah mau kelar, wow time flies ujug-ujug tahun depan usia udah nambah aja hahahaha. Tahun ini merupakan tahun yang luar biasa bagiku, luar biasa menguras emosi, energi, mental health, sampai kadang-kadang mikir apa yang sedang kulakukan? apakah ini benar pilihanku?...